Apakah semua sel spermatozoa dapat membuahi sel telur? Faktor apa saja yang mempengaruhi kemampuan sel spermatozoa membuahi sel telur?
Biologi
Tenriola25
Pertanyaan
Apakah semua sel spermatozoa dapat membuahi sel telur? Faktor apa saja yang mempengaruhi kemampuan sel spermatozoa membuahi sel telur?
1 Jawaban
-
1. Jawaban samehadatoel20
Tidak. Tidak semua sperma yang memasuki organ wanita bisa membuahi ovum, hanya satu sperma yang berhasil mencapai oviduk dan membuahi ovum, sisanya akan terdegradasi oleh zat asam yang dikeluarkan uterus.
Faktor yang mempengaruhi spermatozoa membuahi sel telur yaitu :
• rangsangan zat kimia dari sel telur
• sperma telah mengalami maturasi (pematangan) berkromosom haploid (n) diepididimis
• sperma punya kemampuan membuahi ovum setelah mengalami kematangan.